Laser wajah memiliki manfaat untuk mencerahkan, menghilangkan bekas jerawat, mengencangkan kulit, dan mengurangi produksi minyak berlebih. Bergantung pada perawatan laser, kulit dapat mengalami kemerahan selama beberapa hari dan bisa membaik dengan sendirinya. Laser wajah dapat mengatasi jerawat. Laser wajah adalah perawatan kulit yang mengarahkan sinar cahaya pendek dan terkonsentrasi ke kulit yang tidak rata. Perawatan
Cara mengatasi jerawat pada remaja secara alami bisa dengan rutin mencuci muka, memakai masker untuk wajah berjerawat, hingga pakai obat dengan kandungan benzoil peroksida topikal sebagai bahan aktif utama. Sebaiknya hindari juga stres dan pola makan tidak sehat agar jerawat tidak mudah muncul kembali. Jerawat adalah kondisi ketika kulit mengalami penyumbatan minyak pada folikel rambut
Pernahkah Anda bercermin dan melihat warna kulit wajah Anda tidak cerah atau kusam? Jika jawabannya iya, maka Anda perlu memikirkan untuk melakukan mikrodermabrasi. Apa itu mikrodermabrasi? Mikrodermabrasi merupakan prosedur non-invasif (tindakan yang tidak membutuhkan sayatan ke dalam tubuh atau penghapusan jaringan) dan non-kimia yang menggunakan prinsip abrasi untuk proses pengangkatan kulit wajah yang mati. Pada